(0274) 414 708
Jalan Lowanu No. 47 Sorosutan Umbulharjo, Yogyakarta 55162
blog-img
14/10/2022

EBT Smart Farming System dalam Peningkatan Hasil Pertanian dan Perikanan di Pondok Pesantren Linta

Nimas Ristiya Rahma | Penelitian

LAPORAN KEMAJUAN

Program Kemitraan Masyarakat

EBT Smart Farming System dalam Peningkatan  Hasil Pertanian dan Perikanan di Pondok Pesantren  Lintang Songo, Sitimulyo, Piyungan, Bantul

Ketua : Restiadi Bayu Taruno, S.T., M.Eng. NIDN : 0525108102  

Anggota : Ilham Unggara, S.Kom., M.Cs. NIDN : 0527028801  

Anggota : Joang Ipmawati, S.Kom., M.Kom NIDN : 0517088201

UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA YOGYAKARTA 2022

 

Tim Pengabdian Kepada Masyarakat  Universitas Nahldatul Ulama Yogyakarta  Tahun 2022

  • Kerjasama UNU Yogyakarta & Mitra
  • Penelitian dosen & mahasiswa
  • Pengayaan hasil belajar mahasiswa

Pondok Pesantren Islamic Study Center Lintang  Songo (Ponpes ISC Lintang Songo), Sitimulyo, Piyungan Bantul

 

DANA DISETUJUI : RP. 45.800.000

 

LATAR BELAKANG

Masalah:

  1. Ikan tidak diberi pakan secara baik
  2. Air kolam tidak tersirkulasi secara baik
  3. Hama di perkebunan milik Mitra
  4. Penggunaan Listrik PLN membengkak Usulan

Solusi:

  1. Pemberian pakan ikan secara rutin dan otomatis
  2. Pemantauan Kualitas Air Kolam Budidaya
  3. Pengusir Hama
  4. PLTS Solar Home System

Rencana

  1. Alat pakan ikan otomatis
  2. Alat pemantau pH dan kekeruhan air
  3. Alat pengusir hama
  4. Konsep EBT dan IoT sebagai media informasi

RUMUSAN MASALAH 

Bagaimana Pemanfaatan Teknologi untuk Smart Farming System dalam  Meningkatkan Hasil Pertanian dan Perikanan di Ponpes Lintang Songo?

TAHAP PELAKSANAAN

  1. Analisis Permasalahan
  2. Analisis Kebutuhan Sistem 
  3. Perancangan dan Implementasi
  4. Pengujian Sistem

TUJUAN

Perancangan Alat-Alat Pendukung Smart  farming menggunakan konsep IoT di Ponpes Lintang Songo didukung dengan  Energi Baru Terbarukan

CAPAIAN

  1. Analisis Permasalahan (selesai)
  2. Analisis Kebutuhan Sistem (selesai)
  3. Perancangan dan Implementasi (selesai)
  4. Pengujian Sistem

STATUS LUARAN

Jurnal be-ISBN

  • Draft
  • Target penyelesaian setelah penyempurnaan alat selesai

Publikasi di Media Cetak

  • Progress pelaksanaan PKM terpublikasi di media lokasi Lowanu Update Edisi 5 pada 24 September 2022
  • Target terpublikasi di media nasional

Video Mitra

  • Masih berupa rancangan video

KENDALA

  1. Data dari Mitra Bersifat Umum
  2. Pengadaan Komponen
  3. Kerentanan Komponen
  4. Perbedaan Perangkat untuk Pengkodean

 

Terimakasih

Bagikan Ke:

Populer